Fitness di Rumah dengan Alat Sederhana untuk Pemula

Berolahraga adalah salah satu cara menguruskan tubuh, selain itu berolahraga secara rutin dan benar dapat membuat tubuh kita sehat dan terlihat atletis seperti olahragawan. Anda bisa melakukannya dimana saja, apabila anda sedang malas atau jarak tempat gym jauh bisa dilakukan di rumah selain tanpa biaya kita bisa melakukannya kapan pun kita mau.Kali ini kami akan memberikan beberapa tips bagaimana membentuk otot di rumah tanpa alat dan tidak memerlukan alat fitnes yang harganya mahal, cukup olahraga di rumah dengan alat yang sederhana. Berikut ini cara-cara pembentukan otot dirumah tanpa alat :

 

1. High Knee Running in Place

High knee running in place dapat dilakukan dengan cara berlari ditempat dengan lutut sejajar sebatas pinggul. Lakukan selama satu menit sampai tiga menit , cara ini sangat efektif untuk membakar banyak kalori.

 

2. Plank

Plank adalah latihan untuk melatih keseimbangan dengan kekuatan tubuh bagian tengah. Plank melatih otot lengan, bahu, perut, dan paha. Meski Latihan ini sederhana tapi sangat efektif untuk mengencangkan otot perut dan membentuk otot perut di rumah.

 

“semoga cara yang kami berikan dapat membantu anda mendapatkan tubuh atletis seperti olahragawan, dan selamat mencoba. ”